KEGIATAN BIMTEK KREDENSIAL PUSKESMAS

Berikut kegiatan bimtek kredensial puskesmas bagi dinas kesehatan dan puskesmas Kabupaten Mimika.

Pada hari Kamis tanggal 21 November 2024 kami PUSDIKPEMDA telah melaksanakan Kegiatan Bimtek Kredensial Puskesmas Bagi Dinas Kesehatan dan Puskesmas Kabupaten Mimika dengan mengangkat tema :

“KREDENSIALING NAKES PUSKESMAS”

Hari / Tanggal : Kamis – Sabtu, 21 – 23 November 2024

Tempat : Hotel Luminor Kota Mangga Besar – Jakarta

Menghadiri Narasumber :

  1. dr. H. Asep Sulaeman, M.Kes, AIFO-K
    Adinkes

Tinggalkan Balasan

Your email address will not be published.